SEMARAK MATAF PRODI MAGISTER KEPERAWATAN UMY

October 1, 2021, oleh: superadmin

Yogyakarta – Masa Ta’aruf (Mataf) merupakan agenda tahunan yang wajib diikuti oleh seluruh mahasiswa baru. Selain pengadaan Mataf Universitas, hampir setiap jurusan juga mengadakan Mataf Prodi. Sebagai ajang orientasi untuk berkenalan dengan prodi masing-masing. Hal ini juga terjadi pada Prodi Magister Keperawatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (Mkep UMY) dimana pelaksaaan Mataf Prodi dilaksanakan pada Rabu, (22/9)

Tingkatkan Pelayanan Pembelajaran Magister Keperawatan UMY dan HIMAGIKA Gelar Public Hearing

July 6, 2021, oleh: superadmin

Yogyakarta – Prodi Magister Keperawatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (Mkep UMY) dan HIMAGIKA, mengadakan Public Hearing. Kegiatan dilaksanakan pada Kamis (1/7) melalui Platform Zoom Meeting. Public Hearing merupakan kegiatan diskusi antar Mahasiswa Mkep UMY. Pada kegiatan ini Mahasiswa Mkep Angkatan 10 dan 11 dibagikan Kuisioner. Kemudian Kuisioner tersebut akan dijadikan bahan diskusi dan evaluasi bagi Mahasiswa

Amalan Dan Motivasi Ramadhan Saat Pandemi Covid-19

May 7, 2021, oleh: superadmin

Departemen Al-Islam dan Kemuhammadiyahan Himpunan Magister Keperawatan (HIMAGIKA) UMY melaksanakan kegiatan virtual tausiyah ramadhan dengan tema “Amalan dan Motivasi Ramadhan saat Pandemi Covid-19”. Kegiatan virtual tausiyah ramadhan melalui platform Zoom Meeting  dan dilaksanakan pada Minggu (25/04/2021) . Tujuan kegiatan virtual tausiyah ramadhan ini untuk memperingati bulan suci ramadhan dengan memberikan kegiatan yang bermanfaat serta menjalin

Kolaborasi Magister Keperawatan UMY dengan Cebu Normal University Gelar Kuliah Tamu Terkait Penyakit Kanker

March 3, 2021, oleh: superadmin

Prodi Magister Keperawatan (MKep) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) menyelenggarakan kegiatan Guest Lecture dengan pemateri dari Cebu Normal University yaitu Prof. Julius Dano dan pemateri dari UMY yaitu Erna Rochmawati, Ph.d. Kegiatan ini dilaksanakan secara daring pada Rabu (03/03/21). “Guest lecture hari ini mengusung topik Health education for patients & family with cancer and the innovation

Alhamdulillah, MKep UMY masuk bidikan LPDP Pendidik

October 7, 2020, oleh: superadmin

  Alhamdulillah, MKep UMY menjadi satu-satunya perguruan tinggi swasta jurusan Magister Keperawatan yang tersaring didalam LPDP Pendidik. Beasiswa LPDP merupakan salah satu beasiswa prestisius yang diberikan oleh pemerintah Indonesia baik untuk perguruan tinggi dalam negeri maupun luar negeri. Beasiswa khusus bagi pendidik ini meng-cover biaya pendidikan dan biaya penunjang selama 24 bulan untuk program Magister